Senin, 06 Oktober 2008

Museum Palagan Ambarawa


Salah satu museum untuk mengenang perjuangan di kota ambarawa, didirikanlah museum Palagan Ambarawa, di museum ini terdapat beberapa perlengkapan tempur yang direbut oleh pejuang kota ambarawa yang dipimpin pada waktu itu oleh Jenderal sudirman. Museum tersebut juga terdapat pesawat terbang yang jatuh di rawa pening dan diabadikan di museum tersebut.

Tidak ada komentar: